Pratama, Aldi (2023) Rancang Bangun Sistem Informasi Keluar dan Masuk Suku Cadang pada Bagian Gudang Berbasis Web Menggunakan Bahasa Pemrograman PHP dan MYSQL Pada PT Indomobil Multi Trada. Diploma thesis, Politeknik STMI Jakarta.
![]() |
Text
1316125_Aldi Pratama_Abstrak - aldi pratama.pdf - Accepted Version Download (9kB) |
![]() |
Text
1316125_Aldi Pratama_TA - aldi pratama.pdf - Accepted Version Restricted to Repository staff only Download (4MB) | Request a copy |
![]() |
Text
1316125_Aldi Pratama_Turnitin - aldi pratama.pdf - Accepted Version Restricted to Repository staff only Download (2MB) | Request a copy |
![]() |
Text
1316125_Aldi Pratama_Dapus - aldi pratama.pdf - Bibliography Download (20kB) |
Abstract
PT Indomobil Multi Trada merupakan perusahaan jasa yang bergerak dalam bidang otomotif di Indonesia yang berfokus pada penjualan, service, dan suku cadang. PT Indomobil Multi Trada memiliki gudang yang salah satu fungsinya adalah untuk menyimpan suku cadang yang digunakan untuk perbaikan mobil. Permasalahan yang terjadi pada PT Indomobil Multi Trada adalah tidak updatenya catatan stok suku cadang, di mana dalam perusahaan masih dilakukan secara konvensional yaitu pencatatan barang yang masuk dan keluar masih menggunakan kertas dan alat tulis, yang nantinya diinputkan ke dalam Microsoft excel, serta padaproses pengelolaan stok barang yang masih dilakukan secara manual. Metodologi pengembangan sistem informasi yang dipergunakan pada penelitian ini yaitu metode waterfall. Analisis dan perancangan interface menggunakan analisis perancangan Windows Navigation Diagram, pemodelan data menggunakan Entity Relation Diagram (ERD) dan menggunakan tools pemodelan Unified Modelling Language (UML) sebagai pemodelan sistem Pada sistem informasi ini dibangun menggunakan bahasa pemograman PHP dan MySQL sebagai perangkat lunak manajemen basis data. Dengan adanya sistem ini berfungsi sebagai proses pengelolaan persediaan barang yang masuk dan keluar agar tidak melakukan proses penginputan dan pengarsipan data barang secara manual. Selain itu, tujuan pengembangan sistem ini dapat ditambahkan fitur portal antara pihak supplier dengan pihak perusahaan agar dalam pengiriman dokumen Purchase Order tidak lagi dikirimkan melalui email. Kata kunci: Sistem Informasi, Proses keluar dan masuk suku cadang, waterfall, Php, MySQL.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Sistem Informasi, Proses keluar dan masuk suku cadang, waterfall, Php, MySQL |
Subjects: | Sistem Informasi Industri Otomotif |
Depositing User: | Febrian Ari |
Date Deposited: | 27 Feb 2025 01:37 |
Last Modified: | 27 Feb 2025 01:37 |
URI: | http://repository.stmi.ac.id/id/eprint/1149 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |